Kenapa mangga atau avokad yang diperam di dalam beras jadi cepat matang?





Buah mangga atau avokad termasuk jenis buah klimakterik, yaitu buah yang dipetik pada kondisi masak pohon dan harus mengalami proses pematangan dengan cara pemeraman. Selama pemeramam, buah-buahan klimakterik tersebut akan mengalami kenaikan produksi CO2 dan senyawa etilen yang menandai matangnya buah. Proses pemeraman ini membutuhkan ruangan yang hangat. Karung atau wadah beras biasanya hangat, sehingga cocok untuk memeram buah.








Sumber: Majalah FEMINA

diandrasav

Phasellus facilisis convallis metus, ut imperdiet augue auctor nec. Duis at velit id augue lobortis porta. Sed varius, enim accumsan aliquam tincidunt, tortor urna vulputate quam, eget finibus urna est in augue.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar